kumpulan tempat-tempat wisata di Bantul yang wajib dikunjungi.

Full width home advertisement

Post Page Advertisement [Top]

    Saat anda berlibur ,tentunya anda ingin mencari buah tangan  khas daerah . Ketika berkunjung ke Yogyakarta khususnya Desa Banyusumurup, ada satu cinderamata yang tidak boleh Anda lewatkan.
    Keris merupakan Cinderamata yang wajib Anda bawa pulang sebagai cinderamata buah tangan khas. Desa Banyusumurup merupakan desa yang sebagian besar warganya menjadi pengrajin keris.


    Senjata tradisional suku Jawa tersebut berbentuk seperti belati dengan ujung runcing dan tajam dikedua sisinya.
    Desa Banyusumurup merupakan tempat yang cocok untuk menikmati dan mengamati proses pembuatan beragam aksesoris keris dan proses menghias keris, dikutip dari buku Pesona Indonesia yang dikeluarkan oleh Kementerian Pariwisata.
    Saat berada di tempat ini, Anda akan menambah pengalaman dan pengetahuan mengenai proses pembuatan keris diproduksi.
   Sayangnya, untuk mencapai desa Banyusumurup, Anda tidak dapat menumpang angkuntan umum, karena tidak ada trayek angkutan umum yang lewat di daerah produksi keris. Anda hanya bisa mencapai desa dengan kendaraan pribadi atau taksi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bottom Ad [Post Page]